Tingkatkan Naluri Ketajaman Bidikan, Anggota Kodim 0811 Tuban Latihan Menembak Senjata SS-1 V-3

    Tingkatkan Naluri Ketajaman Bidikan, Anggota Kodim 0811 Tuban Latihan Menembak Senjata SS-1 V-3

    TUBAN, – Kegiatan Latihan Menembak Senjata Ringan TW. IV TA. 2023 yang dilaksanakan oleh seluruh prajurit Kodim 0811 Tuban dengan menggunakan Senapan SS-1 V-3 yang diselenggarakan oleh Kodim 0811/Tuban bertempat di lapangan tembak Desa Pongpongan Kecamatan Merakurak Kab. Tuban, Selasa (07/11/2023).

    Kegiatan latihan menembak yang dipimpin langsung oleh Danramil 0811/16 Singgahan Kapten Inf Dodi Anang selaku Komandan Latihan menembak dengan penekanan yang disampaikan bahwa dalam melaksanakan latihan menembak tetap utamakan faktor keamanan, ikuti arahan dari pelatih.

    “Ingat, jangan sampai melakukan kegiatan tanpa instruksi dari pelatih”, Tegas Danlat.

    Lanjut Komandan Latihan, latihan menembak ini adalah bentuk penyegaran yang mana sebagai tentara harus tetap bisa menembak dengan baik dan dalam melaksanakan menembak para anggota sudah sering melakukan latihan, akan tetapi ini adalah latihan para anggota harus mengikuti aturan.

    “Dalam melaksanakan latihan menembak tetap ikuti aturan, jaga faktor keamanan personil dan materiil, semoga dalam melaksanakan latihan menembak diberikan keselamatan dan kelancaran”, Tutup Kapten Inf Dodi Anang.

    Bahwa kegiatan latihan menembak senjata ringan TW. IV TA. 2023 merupakan kegiatan rutinitas setiap triwulan yang dilaksanakan oleh Anggota Kodim 0811/Tuban untuk pembinaan dan penyegaran sehingga tetap terjaga kemahiran dalam hal menembak. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Peran Aktif Babinsa Koramil 0811/18 Parengan...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0811 Tuban Gelar Deklarasi Pemilu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Hendri Kampai: Bertani Itu Merugi! Jeritan Petani yang Terabaikan
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Tanamkan Karakter Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Berikan Materi Wasbang Tentang LBB SMKN 1 Singgahan
    Kodim 0811 Tuban Gelar Deklarasi Pemilu Damai 2024
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Kejuaraan Karate Piala Dandim Cup Tahun 2024
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Pasar Desa Jatirogo Di Lalap Si Jago Merah, Babinsa Bersama Warga Berjibaku Padamkan Dengan Cepat
    Ciptakan Suasana Nyaman, Serma Darmani Pantau Kegiatan Pesantren Pesilat Calon Anggota Baru Pagar Nusa
    Kembali Berulah, Anak-anak Datangi Markas Koramil 0811/11 Kenduruan
    Wujudkan Pertahanan Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Kegiatan Komsos Dengan KBT
    Jum’at Berkah, Kodim 0811 Tuban Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga Masyarakat Sekitar
    Pembentukan Karakter Siswa-Siswi di Sekolah, Danramil 11 Kenduruan Sebagai Irup di SMA Negeri 1 Kenduruan

    Ikuti Kami